PSSI Gelar Rapat Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Besok, Siapa Kandidatnya?

JAKARTA, – PSSI dijadwalkan menggelar rapat penentuan pelatih baru Timnas Indonesia pada Selasa (21/10/2025) besok. Informasi ini disampaikan langsung oleh Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora), Taufik Hidayat, yang memastikan keputusan soal pengganti Patrick Kluivert akan dibahas dalam pertemuan tersebut. Taufik menjelaskan, Kemenpora telah melakukan komunikasi intens dengan PSSI terkait proses pencarian pelatih kepala baru untuk Skuad Garuda. Hal ini menjadi perhatian…

Patrick Kluivert Resmi Didepak Dari Kursi Pelatih Timnas Indonesia

Sebelumnya, Patrick Kluivert dan jajaran tim kepelatihan dikontrak selama dua tahun. Namun hasil negatif di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 membuat kerja sama harus diakhiri lebih cepat.  “Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) dan Tim Kepelatihan Tim Nasional Indonesia secara resmi menyepakati pengakhiran kerja sama lebih awal melalui mekanisme mutual termination. Kesepakatan ini ditandatangani antara…

PSSI Resmi Akhiri Kerja Sama dengan Patrick Kluivert, Jajaran Staf Ikut Dibersihkan

JAKARTA,- Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) mengambil langkah tegas dengan mengakhiri kerja sama dengan Patrick Kluivert sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia. Keputusan ini, yang langsung menjadi sorotan publik, diambil menyusul kegagalan Skuad Garuda melaju ke putaran final Piala Dunia 2026. Mulai Kamis, 16 Oktober 2025, Patrick Kluivert dan seluruh staf pelatihnya—yaitu Alex Pastoor, Denny Landzaat, Gerald Vanenburg, dan…

Shin Tae-yong Comeback Gantikan Kluivert di Timnas Indonesia? Media Korea Beri Fakta Mengejutkan!

SEOUL, – Isu kembalinya Shin Tae Yong (STY) sebagai pelatih Timnas Indonesia kembali memanas pasca-kegagalan tim Merah Putih lolos ke Piala Dunia 2026. Namun, dia tegas menolak rumor tersebut, meski kabar pemecatan Patrick Kluivert makin kencang berhembus. “Shin Tae Yong membantah rumor tentang kembali ke Timnas Indonesia,” tulis laporan Korea Football News yang mengutip konfirmasi dari stasiun KBS,…

Patrick Kluivert langsung Pulang ke Belanda Usai Gagal Bawa Indonesia ke Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, bersama seluruh anggota tim kepelatihannya, memilih langsung terbang kembali ke Belanda setelah menyelesaikan dua laga putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion King Abdullah Sport City, Jeddah. Dalam dua pertandingan tersebut, skuad Garuda menelan hasil mengecewakan. Indonesia kalah 2-3 dari Arab Saudi dan takluk 0-1 dari Irak….

Patrick Kluivert di Pecat ? usai gagal bawa Indonesia ke Piala Dunia 2026

Ruang Ganti Timnas Memanas! Sumardji Akhirnya Bongkar Masalah Internal Garuda

Jakarta – Manajer Timnas Indonesia, Sumardji, akhirnya angkat bicara soal isu panas yang melanda ruang ganti skuad Garuda usai kegagalan di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ia tak menampik bahwa suasana tim sempat memanas, terutama setelah hasil buruk yang membuat para pemain kecewa. “Situasi itu wajar dalam sepak bola. Saat tim gagal, pasti ada emosi dan…

Jakarta – Manajer Timnas Indonesia, Sumardji, akhirnya angkat bicara soal isu panas yang melanda ruang ganti skuad Garuda usai kegagalan di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Mimpi Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026 Sirna

Kekalahan itu memastikan timnas Indonesia finish di posisi terakhir dengan dua kekalahan dari dua pertandingan putaran keempat. Sebelumnya, Jay Idzes dan kawan-kawan takluk dengan skor 2-3 dari tuan rumah Arab Saudi (9/10/2025).  Timnas Indonesia yang mengemban misi wajib menang untuk tetap menjaga asa ke Piala Dunia sempat berupaya menekan ke lini pertahanan Irak. Sayang sejumlah…

“STY Lebih Layak!” — Saatnya Evaluasi Serius Patrick Kluivert di Timnas Indonesia

Jujur saja — kekalahan Indonesia dari Arab Saudi kemarin bukan sekadar soal skor. Ini tentang hilangnya karakter yang dulu jadi kebanggaan Garuda di era Shin Tae-yong (STY). Di tangan STY, Timnas memang belum sempurna, tapi kita tahu satu hal: tim ini punya nyali, punya identitas, dan punya semangat juang yang membara.Setiap pemain berlari untuk lambang…

Era STY Bikin Berani, Era Kluivert Bikin Bingung

Erick Thohir Minta Maaf Usai Gagal Bawa Indonesia ke Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia harus menelan kenyataan pahit setelah langkah mereka di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia resmi terhenti. Skuad Garuda dipastikan gugur usai kalah tipis 0-1 dari Irak pada pertandingan yang digelar di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Minggu dini hari (12/10/2025). Kekalahan ini sekaligus menutup peluang Indonesia untuk melangkah lebih jauh di ajang…

Erick Thohir Minta Maaf Timnas Gagal ke Piala Dunia 2026